1. Review
  2. Huawei
  3. Huawei Enjoy 9e

Spesifikasi dan Harga Huawei Enjoy 9e

Huawei Enjoy 9e
  • Tanggal Rilis: April 2019
  • Layar: 6.09 inches
  • Chipset: Mediatek MT6761 Helio A22
  • Ram: 3 GB
  • Kamera Utama: 13 Megapixels
  • Kamera Depan: 8 Megapixels
  • Baterai: 3020 mAh
Advertisement

Spesifikasi Huawei Enjoy 9e

Jaringan

  • Jaringan
    GSM / CDMA / HSPA / LTE
  • Jaringan 2G
    GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
  • Jaringan 3G
    HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
  • Jaringan 4G
    LTE

Dimensi

  • Panjang
    156.3 mm
  • Lebar
    73.5 mm
  • Ketebalan
    8 mm
  • Berat
    150 gram
  • Material Body
    Kaca depan, badan plastik

Warna

  • Pilihan Warna
    Midnight Black, Sapphire Blue, Gold

Layar

  • Tipe Layar
    Panel IPS LCD dengan kedalaman hingga 16 juta warna
  • Ukuran Layar
    6.09 inches
  • Resolusi Layar
    720 x 1560 pixels
  • Kerapatan Pixel
    ~282 ppi
  • Rasio Layar
    19.5:9

Memory

  • Varian Memory
    - Ram 3GB + Memory Internal 32GB
  • Kapasitas Ram
    3GB
  • Memori Internal
    32GB
  • Memori Eksternal
    microSD up to 512GB

Software

  • Sistem Operasi
    Android 9.0 (Pie)
  • User Interface
    EMUI 9

Hardware

  • Chipset
    Mediatek MT6761 Helio A22
  • Prosesor
    Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53
  • GPU
    PowerVR GE8320

Kamera Belakang

  • Jumlah Kamera
    1 Kamera
  • Lensa Utama
    13 Megapixels, f/1.8, PDAF
  • Fitur
    LED flash, HDR, panorama
  • Video
    1080p@30fps

Kamera Depan

  • Jumlah Kamera
    1 Kamera
  • Lensa Utama
    8 Megapixels, f/2.0
  • Fitur
    LED flash
  • Video
    1080p@30fps

Konektivitas

  • Kartu SIM
    Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
  • Kecepatan Internet
    HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (2CA) Cat6 300/50 Mbps
  • Wi-Fi
    Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
  • Bluetooth
    4.2, A2DP, LE
  • Navigasi
    Ada dengan A-GPS, GLONASS, BDS
  • NFC
    Tidak Ada
  • Infrared
    TIdak Ada
  • USB
    microUSB 2.0

Fitur & Sensor

  • Sensor
    Fingerprint (dibagian belakang), accelerometer, proximity
  • Radio
    FM Radio, built-in antenna
  • Jack Audio 3.5mm
    Ada
  • Fitur Audio
    Active noise cancellation with dedicated mic

Fitur Keamanan

  • Fingerprint Sensor
    Fingerprint yang terpasang pada bagian belakang body

Baterai

  • Tipe Baterai
    Li-Ion tidak bisa dilepas
  • Kapasitas Baterai
    3020 mAh
  • Wireless Charging
    Tidak Ada
  • Fast Charging
    Tidak Ada

Harga Huawei Enjoy 9e 2019 – Huawei memang merupakan salah satu pabrik penggarap smartphone android ternama dunia. Huawei memang sangat aktif dalam pembuatan smartphone yang berbasis sistem operasi android. Dan salah satu produk smartphone yang paling baru saat ini ialah sebuah ponsel dengan nama “Huawei Enjoy 9e”. Ya, ponsel terbartu dari Huawei ini kabarnya akan di rilis dalam watu dekat ini.

Huawei Enjoy 9e hadir dengan tampilan ponsel yang lebih baru, lebih fress dan lebih keren. Dimana pada tampilan depan ponsel ini telah mengenakan sebuah layar type IPS LCD yang memiliki kedalaman hingga 16 juta warna. Tak hanya itu saja layar dengan ukuran diagonal 6.09 inches ini juga akan menawarkan resolusi HD 720 x 1560 pixels dengan kerpatan pixels ~282 ppi per inchi. Alhasil ponsel ini pun mampu menghasilkan gambar dengan bening dan juga jernih.

Huawei Enjoy 9e didesain dengan body plastik yang dibarut dengan kaca pada bagian depan. Hal ini tentu menjadikan tampilan ponsel ini makin elegan dan makin mewah. Tak cukup hanya itu saja dengan berjalan pada sistem operasi android Pie (9.0), ponsel terbaru dari Huawei ini juga akan menampilkan tampilan antar muka EMUI 9 yang akan membuat tampilan depan posel ini makin keren dan dinamis.

Spesifikasi dan Harga Huawei Enjoy 9e

Dengan harga Huawei Enjoy 9e yang cukup terjangkau ponsel ini juga akan menawarkan perfoma dapur pacu yang cukup tangguh dan cukup handal. Dimana pada bagian dalam mesin ponsel ini telah terpasang sebuah chipset Mediatek MT6761 Helio A22 yang disuport dengan perfoma dari prosesso jenis Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53. Alhasil ponsel ini pun mampu menjalankan berbagai macam konten yang memiliki grafis yang tinggi.

Dan untuk memberikan perfoma yang lebih dalam bermain game Huawei Enjoy 9e juga dibekali dengan GPU PowerVR GE8320 yang akan diperukuat dengan Ram sebesar 3 GB. Sementara itu Huawei juga akan menawarkan kapasitas penyimpanan yang cukup besar yakni sekitar 32 GB. Dan terdapat juga slaot microSD dengan kapasitas maksimum 512 GB, jadi kalian tak perlu bingung jika ingin menyimpan file ataupun game yang kalian download dalam jumplah yang besar.

Harga Huawei Enjoy 9e yang cukup murah juga akan menawarkan sisi fotografi yang sangat memukau, dimana pada posel ini terpasang sebuah lensa kamera utama dengan tingkat resolusi 13 Megapixels. Kamera ini juga sudah dibekali dengan beberapa fitur ungulan seperti PDAF, LED flash, HDR dan panorama. Selain itu lensa kamera ini juga bisa digunakan untuk merekam sebuah video dengan dursi yang lama dan menawarkan kualitas gambar full HD 1080p@30fps.

Huawei Enjoy 9e

Semantara itu dibagian depan ponsel ini juga tertanam sebuah lensa kamera dangan resolusi 8 Megapixels dan dilangkapi dengan fitur LED flash yang akan memberikan hasil yang bagus pada sesi foto-foto yang anda lakukan. Untuk lensa kamera depan pada Hp Andoroid terbaru ini juga bisa digunakan untuk merekam video dengan kualitas gambar full HD 1080p@30fps. Lantas bagai manakan untuk fitur jaringan pada ponsel ini?

Untuk fitur jaringan Huawei Enjoy 9e ini kabarnya telah disuport dengan jaringan internet super cepat yakni 4G LTE dan dibekali dengan beberapa fitur koneksi tambahan seperti Wifi, Bloetooth, GPS dan port USB. Sementara itu untuk kapasitas batteray yang dipakai ponsel ini terbilang cukup tinggi yakni 3020 mAh, namun sayang ponsel ini tidak dibekali dengan fitur fast charging batteray jadi kalian akan memerlukan waktu yangh sedikit lama dalam mengecash Hp tersebut hingga terisi 100%.

Harga Huawei Enjoy 9e

Harga Huawei Enjoy 9eUntuk posel Huawei Enjoy 9e ini memang dibanderol dengan harga yang relatif murah. Ya, layarknya Hp android harga 2 jutaan yang lainya, ponsel terbaaru dari Huawei ini juga dibekali dengan beberapa fitur keren salah satunya ialah fitur fingerprint sensor yang terletak di bagian belakang body. Tak hanya itu saja ponsel ini juag sudah disuport jaringan internet 4G LTE yang akan membuat internetan kita semakin cepat dan lancar.

Kesimpulan Huawei Enjoy 9e

[wp-review id=”3728″]