Harga Honor Play 3e – Di tengah banyaknya brand smartphone yang berlomba membuat smartphone Flagship dengan harga yang mahal tak membuat Honor ikut latah membuat smartphone Premium. Hal ini nampaknya bisa terlihat dengan munculnya HP Honor dengan kelas pemula.
Tepat di bulan September 2019 menjadi moment yang penting buat Honor. Pasalnya mereka barusaja memperkenalkan Honor Play 3e, Hp ini hadir dengan spesifikasi yang menarik di berbagai sisi. Honor Play 3e nantinya akan hadir di kelas HP murah 1 Jutaan.
Secara spesifikasi sendiri Honor Play 3e akan cukup bisa bersaing dengan beberapa smartphone lain seperti Redmi 7 yang sama-sama dibandrol dengan harga yang murah. Uniknnya saat ponsel lain sudah hadir dengan teknologi dual kamera HP ini masih menggunakan single kamera dibagian depan dan juga belakang.
Saat semua brand sedang fokus membuat HP dengan perfoma apik di berbagai rentang harga hal terbalik rasanya terjadi pada Honor. Dimana Honor Play 3e seolah merupakan smartphone jadul dengan perfoma yang belum siap di tahun 2019. Hal ini bukannya tanpa alasan lihat saja rival mereka yang mamiliki jagoan seperti Realme C2, Xiaomi Redmi 7, Samsung Galaxy M10 dll yang membawa HP dengan harga 1 jutaan dengan spesifikasi yang apik.
Varian Memory | Harga Baru |
Harga Honor Play 3e RAM 2/32 GB | Rp 1.4 Jutaan |
Harga Honor Play 3e RAM 3/64 GB | Rp 1.8 Jutaan |
Harga Terbaru Cek Di Sini |
Honor Play 3e hadir dengan dua pilihan RAM, untuk varian termurah dengan RAM 2gb akan dijual dengan harga 1.4 Jutaan. Sedangkan untuk varian paling mahal dibandrol dengan harga 1.8 Jutaan saja. Secara overall Honor Play 3e merupakan HP yang sangat layak untuk dimiliki meskipun ada beberapa hal yang seharusnya sudah ada pada HP ini seperti sensor fingerprint dan juga kamera ganda.
[wp-review id=”10188″]